Candi Kedulan

Candi Kedulan

( English version here ) Pada tanggal 30 Maret 2024, saya (dan Yaris the senior dog hehehe) menghadiri sebuah acara istimewa yang diadakan untuk memperingati 1.124 tahun usia Candi Kedulan. Acara tersebut adalah mangayubagya, sebuah ritual syukur yang diadakan oleh umat Hindu sebagai bentuk penghormatan kepada Hyang Siwa dan leluhur. Acara yang dihadiri oleh sekitar…

Lampah Budaya Mubeng Beteng

Lampah Budaya Mubeng Beteng

( English version here ) Kalender Jawa diterbitkan oleh Raja Mataram Sultan Agung Hanyokrokusumo yang mengacu ada penanggalan Hijriyah (Islam). Biasanya, malam satu suro diperingati pada malam hari setelah shalat Magrib, pada hari sebelum tanggal satu. Hal tersebut karena pergantian hari Jawa dimulai ketika matahari terbenam dari hari sebelumnya, bukan pada tengah malam. Di Kraton…