Hari Raya Saraswati: Perayaan Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan

Hari Raya Saraswati: Perayaan Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan

( English version here ) Umat Hindu meyakini bahwa Hari Raya Saraswati adalah saat turunnya ilmu pengetahuan yang suci kepada umat manusia, untuk mewujudkan kemakmuran, kemajuan, perdamaian, serta meningkatkan keberadaban umat manusia. Hari Raya Saraswati di Indonesia yaitu hari Pawedalan Sang Hyang Aji Saraswati, jatuh pada tiap-tiap hari Saniscara Umanis Wuku Watugunung. Hari ini, Sabtu…